Pilihan Blazer Sesuai dengan Bentuk Tubuh
Post Date: July 11, 2014

Blazer sebenarnya berawal dari design jas yang dimodifikasi. Apabila jas lebih berfungsi pada acara-acara formal, maka blazer dikhususkan untuk acara yang lebih santai atau semi formal dan casual. Pada awalnya blazer lebih sering digunakan sebagi model seragam yang memiliki saku, yang pada umumnya akan diberikan lambang sekolah atau pun suatu organisasi. Namun saat ini memiliki sifat yang lebih casual, sehingga dapat dikenakan pada suasana yang santai, baik dikenakan oleh pria maupun wanita.

Blazer yang semakin populer pun memiliki berbagai jenis model. Termasuk salah satunya menjadi properti dalam busana muslim. Model blazer sebagai outer busana muslim pun lebih diperluas lagi dengan berbagai jenis model. Dalam beberapa tahun terakhir blazer untuk busana muslim sangat booming sebagai salah satu padanan dress atau gamis. Hingga saat ini pun jenis busana ini tetap banyak diminati.

Dalam busana muslim, blazer menjadi salah satu busana yang memiliki banyak fungsi. Sehingga blazer tetap selalu dicari, karena kemudahan dalam pemakaiannya. Meskipun demikian, saat memilih blazer pun perlu kejelian, agar sesuai dengan bentuk tubuh maupun kebutuhan. Salah satu caranya adalah dengan merasakan dan mencoba menggerakan tangan pada saat memakainya. Apabila lengan dan bahu tidak nyaman, maka ukurannya terlalu ketat. Berikut ini terdapat beberapa tips saat memilih blazer.

  • Perempuan dengan Badan Kecil

Bagi perempuan yang berbadan kecil, sebaiknya pilih blazer dengan model pria dengan ukuran yang pas. Dengan begitu, tubuh akan lebih terlihat berisi jika dibandingan mengguanakan blazer perempuan yang memiliki lekukan tubuh. Pilih pula blazer dengan warna cerah, atau terkesan lembut, sebaiknya hindari warna hitam, karena akan membuat tubuh tampak lebih kecil. Selain itu, agar tampil lebih cantik dan manis dapat ditambahkan belt atau pun kalung bermodel panjang.

  • Perempuan dengan Badan Berisi

Bagi perempuan yang memiliki badan atau tubuh berisi, dapat dipilih blazer dengan gaya tiga kancing. Pilihlah blazer yang tidak terlalu longgar atau kekecilan. Sementara untuk warna dapat dipilih yang berkesan gelap, sehingga akan terlihat lebih kecil.



RECENT NEWS
Yuk Pakai Dress Yang Cocok Buat Pesta

Selain itu dari segi model dress wanita dengan motif batik maupun motif bunga ataupun motif yang lainnya juga coco

Yuk Buat Dirimu Terkesan Lebih Tinggi dengan Tips Berpakaian Ini

Tinggi tubuh yang ideal untuk terlihat lebih cantik biasanya tidak banyak wanita yang dapat memilikinya. Namun jan

Wedding Dress untuk Si Tubuh Plus Size

Ladies, pernikahan menjadi momen yang sangat penting bagi kehidupan para wanita. Momen yang tak bisa terl

Wearing Fitted Dress for Curvy Body! Berikut Ini Tipsnya

Bentuk tubuh berlekuk atau yang lebih populer dengan sebutan curvy kini sedang menjadi sebuah perbincanga

Warna Solid Cocok untuk Kesan Lebih Berisi

Selalu ada solusi untuk dapat mengatasi beberapa kelemahan yang dimiliki tubuh kita. Setiap orang tidak ada yang t

Warna Pastel Mungkin Akan Cocok Untuk Gaya Fashionmu

Sebentar lagi lebaran ladies, sudah siapkah kamu dengan baju lebaran yang cantik? Fashion bukan hanya sekedar gaya

Warna Pakaian Yang Tepat Untuk Menghadiri Pertemuan Bisnis

Percaya atau tidak, pemilihan warna busana saat bertemu seseorang yang akan mempengaruhi penilaian seseorang. Hal

Warna Kebaya yang Cocok untuk Kulit Gelap

Sebagai penduduk negara tropis, kita tentunya harus sering berhadapan dengan sinar matahari yang mana dapat membak

Warna Kebaya Yang Cocok Untuk Kulit Gelap

Seseorang yang memiliki kulit gelap sebaiknya memilih warna kebaya yang kontras dengan warna kulit. Warna-warna te

Warna Busana Sama, Tapi Gayanya Bikin Beda (Bag 2)

Kamu ingin tampil stylish ke mall bareng teman mu? Tapi masih terlihat sopan dan minimalis? Kamu bisa padukan cela